-->

Header Menu

HARIAN 60 MENIT | BAROMETER JAWA BARAT
Cari Berita

60Menit.co.id

Advertisement


Jelang Nataru, Bhabinkamtibmas Desa Laksana Ajak Scurity Tingkatkan Keamanan Wilayah

Jumat, 20 Desember 2024

60MENIT.COM, Ibun - Guna menciptakan kondusifitas di wilayah binaan, Bhabinkamtibmas Desa Laksana, Polsek Ibun, Polresta Bandung Bripka Adinegoro S.Pd melaksanakan Sambang Kamtibmas di Kecamatan Ibun, Kabupaten Bandung. Jumat, (20 Des 2024).

Disamping melaksanakan tugas sehari-hari, Bhabinkamtibmas Desa Laksana juga melaksanakan Sambang kepada Aparat desa, Warga masyarakat binaan, Tokoh Agama, Tokoh pemuda serta Tokoh masyarakat.

Pada kesempatan tersebut Bripka Adinegoro S.Pd Bhabinkamtibmas desa Laksana mengajak dan menghimbau agar pemerintah desa untuk turut serta dalam menjaga harkamtibmas diwilayah hukum polsek Ibun, Polresta Bandung Pasca Pilkada.

Kapolresta Bandung Kombes Pol Dr. Kusworo Wibowo S.H, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Iptu Deny Fourtjahjanto S.H menyampaikan pesan kamtibmas agar supaya saling bersinergi dalam menjaga situasi kamtibmas yang ada di Desa, karna Kamtibmas adalah tanggung jawab bersama.

Bila terjadinya suatu permasalahan pada warga untuk segera melaporkan kepada bhabinkamtibmas guna dapat segera ditindak lanjuti. Pungkasnya.
(Taupik)