60MENIT.COM, Dayeuhkolot - Kapolsek Dayeuhkolot Polresta Bandung Kompol Suyatno, S.Pd.I, M.M yang di wakilkan ke pawas Kanit Reskrim Iptu Agus Taufik Saepudin S.Pd Pimpin apel persiapan Patroli KRYD, di halaman Mako Polsek Dayeuhkolot.
Dalam rangka antisipasi gangguan Kamtibmas di wilkum Polsek Dayeuhkolot, dalam giat tersebut Kapolsek di dampingi pawas Iptu Agus Taufik Saepudin S.Pd, Sabtu (14/9/2024) malam.
Kapolresta Bandung Kombes Pol Dr Kusworo Wibowo, S.H, S.I.K, M.H Melalui Kapolsek Dayeuhkolot Kompol Suyatno, S.Pd.I, M.M, mengatakan bahwa pentingnya kegiatan Kepolisian Rutin Yang di Tingkatkan ( KRYD ) di wilayah hukum Polsek Dayeuhkolot,.
Agar tercipta kemanan dan ketertiban Masyarakat dapat terwujud, Sehingga tercipta wilayah Dayeuhkolot yang aman dan Kondusif,.
Serta dapat menekan angka kriminalitas di Wilkum Polsek Dayeuhkolot Polresta Bandung.”jelasnya.
“Sasaran kegiatan Patroli dialogis di laksanakan di kawasan wilayah hukum Polsek Dayeuhkolot.
Perumahan atau pemukiman penduduk wilayah desa Sukapura, Jl. Mengger, jl. Moch. Toha, Kp. Perbas Kelurahan Pasawahan dan sekitarnya.
Tempat kerumunan masa acara pagelaran wayang golek di lapangan sepak bola desa sukapura.
Komplek Taman Cibaduyut Indah dan sekitarnya, Jl. Terusan cibaduyut Kp. Sayuran dan sekitarnya, Jl. Cisirung wilayah desa Cangkuang Wetan dan sekitarnya." Ucap kapolsek.
Tak lupa pada saat pelaksanaan apel, Kapolsek melalui kanit reskrim memberikan arahan kepada petugas patroli, pada saat patroli harus secara humanis dengan senyum sapa salam.
Menghimbau atau mengingatkan agar selalu memberikan pesan pesan kamtibmas terhadap masyarakat, untuk tetap menjaga Kondusifitas dan keamanan, jangan sampai melakukan kegiatan yang akan merugikan orang lain atau kegiatan yang dapat menggangu Kamtibmas," Tutup Kompol Suyatno.
(Taupik)